Visi
Menjadi pusat pengembangan sumber daya manusia yang adaptif dan kompetitif terhadap dunia kerja di era globalMisi
- Mengkoordinir peningkatan capacity building dan pengembangan SDM Universitas
- Mengkoordinir penyusunan perencanaan tepat sasaran, terintegrasi dan komprehensif dalam pelaksanaan pendidikan dan pelatihan
- Mengoptimalkan, mengevaluasi, memvalidasi, dan pengendalian implementasi program pendidikan dan pelatihan
- Mengkaji, mengkoordinasikan, dan melaksanakan kerjasama pelatihan dengan Perguruan Tinggi dan instansi terkait baik dalam maupun luar negeri